Deskripsi
Flowmeter SHM Mechanical Cold And HOT dapat dipakai untuk mengukur aliran air bersih maupun air kotor.
Meteran ini juga bisa di install di lingkungan apapun dan perputarannya tidak akan terhambat dengan sewage
(limbah kotor yang terdapat di air tanah maupun air sungai. Flowmeter SHM Mechanical Cold And HOT
BERBAGAI MACAM KELEBIHAN Water Meter SHM
✅ Design yang kokoh dan anti bocor
Meter Air SHM sudah dilapisi dengan bahan anti korosif dan anti bocor. dilapisi dengan bahan yang kokoh juga untuk mencegah terjadinya kebocoran di flow aliran besar.
✅ Akurasi yang terjamin
Meter Air SHM cocok untuk mengukur flow yang sangat besar dan
Maksimum error akurasi dari Qmax dan Qt adalah = ±2%
Maksimum error akurasi dari Qe dan Qmin adalah = ±5%
✅ Register dan tutup register
Meter Air SHM menggunakan register dengan liter pada digit terakhir pembacaan volumenya sehingga memudahkan para penggunanya untuk membaca volume yang telah tebaca pada meter tersebut. meter ini juga menggunakan kaca untuk pelindung registernya, sehingga register tersebut tetap dapat terbaca dengan baik apabila meter di pasang pada lingkungan outdoor, karena material kaca tidak mudah kusam atau buram jika terkena hujan dan panas secara terus menerus. Tutup register meter magnos juga menggunakan material besi yang di lapisi kuningan sehingga tidak mudah rusak jika terbentur material lain .
✅ Garansi panjang
Gratis garansi 12 bulan
✅ Dry-Type sebagai pilihan utama
Setiap Flow Meter Air Limbah 4 Inch Dry Type untuk mencegah air keruh menyusahkan pembacaan counter
Jual Watermeter SHM Body Plastic
https://flowmeterjakarta.com/product/jual-water-meter-shm-dn-50-mm/
Reviews
There are no reviews yet.